
Rasa kesal sering muncul pada diri kita. Bener nggak…??! Entah kepada teman, saudara, tetangga, guru, pacar atau bahkan kepada orang tua kita sendiri. Rasa kesal itu bisa muncul karena mendapat perlakuan kurang baik dari orang lain. Walaupun orang itu belum tentu salah. Seperti kesal karena dicuekin, nggak disapa teman atau tetangga, dimarahi guru gara-gara nggak buat PR, SMS nggak dibales, telepon tak diangkat, janji tak ditepati atau nggak...